Peluncuran Buku “Delivered”, Dokumentasi Perjalanan Menteri Basuki 10 Tahun Pimpin KemenPUPR
Kalbarpost.com – Sepuluh tahun sudah Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono memimpin Kementerian PUPR. Perjalanan ini kemudian didokumentasikan dalam buku “Delivered” yang ditulis oleh Prof. Rhenald Kasali yang diluncurkan di Ciputra Artpreneur Jakarta, Kamis (17/10). “Buku “Delivered” ini sebagai persembahan unik dokumentasi perjalanan kami dalam memimpin Kementerian PUPR dalam Kabinet Kerja (2014-2019) […]